Harga minyak mentah AS, Western Texas Intermediate (WTI), naik tajam setelah rilis data ketenagakerjaan AS, yang melebihi perkiraan. Sementara Tingkat Pengangguran yang menunjukkan tanda-tanda pelonggaran…
Harga minyak mentah dalam perdagangan di bursa berjangka berpeluang untuk memperpanjang kenaikannya dalam perdagangan hari Rabu (02/11/2022), setelah melakukan kenaikan harian ke-7 berturut-turut. Volume naik…
Produksi minyak AS naik menjadi hampir 12 juta barel per hari (bph) pada bulan Agustus, demikian disampaikan oleh pemerintah pada hari Senin (31/10/2022). Rekor produksi…
Harga minyak turun pada perdagangan di hari Senin menyusul data aktivitas pabrik yang lebih lemah dari perkiraan dari China dan di tengah kekhawatiran meluasnya pembatasan…
Pada perdagangan di hari Selasa (18/10/2022) di awal sesi Asia, harga minyak mentah AS, West Texas Intermediate (WTI) mempertahankan kenaikannya dari level support $84,50. Pada…
Harga minyak berjangka turun untuk tiga hari berturut-turut pada perdagangan di hari Rabu (12/10/2022). Jatuhnya harga karena ada kekhawatiran pasar tentang permintaan minyak di masa…
Pemulihan harga emas kembali terancam, dimana upaya naik kembali telah tertekan dengan penurunan harga yang meluas. Untuk saat ini, proyeksi harga dalam jangka panjang masih tertekan.
Dolar Kanada menguat terhadap Dolar A.S. pada hari Kamis (10/03/2022), melanjutkan kenaikannya yang diraih sehari sebelumnya, karena investor bertaruh bahwa ekonomi penghasil komoditas akan mengambil…
ESANDAR – Saham-saham di sektor teknologi naik di awal sesi Asia pada hari Jumat (22/10/2021), mengikuti rekan-rekan mereka di lantai bursa A.S. yang telah bergerak…
ESANDAR – Harga grosir Jepang mencatat kenaikan untuk kinerja tahunan yang pertama mereka dalam lebih dari satu tahun di bulan Maret, demikian data menunjukkan pada…